Dalam rangkaian murni induktif yang berfungsi menghambat arus adalah reaktansi induktif ( XL) yang dirumuskan sebagai :
atau
Contoh Soal :
Dalam suatu rangkaian induktor murni ,
sebuah induktor ( L = 60 mili Henry ) , dihubungkan dengan sebuah
tegangan AC dengan nilai Vm = 120 volt dan . Tentukan besar arus listrik yang mengalir pada inductor pada saat t = 0,01 sekon !
Jawab :
Untuk rangkaian induktif murni tegangan mendahului arus dengan rad atau arus terlambat
rad terhadap tegangan sehingga:
Title : Induktor dalam rangkaian Arus Bolak-balik AC
Description : Sebuah Induktor / kumparan jika dihubungkan dengan sumber tegangan AC akan terlihat seperti gambar: Selanjutnya rangkaian ini dise...